Lulus Seleksi LSPR, 30 Wartawan di Sumbar Ikuti UKW, Enam Peserta Wartawan Utama

JURNAL SUMBAR | Padang – Sebanyak 30 wartawan di Sumatera Barat, dinyatakan lulus seleksi dan berhak mengikuti Uji Kompetensi Wartawan (UKW) yang digelar London School of Public Relarion (LSPR) Jakarta. Enam dari 30 wartawan Sumbar itu mengikuti jenjang UKW Utama dan sisanya jenjang UKW Muda. Penetapan tersebut sesuai surat keputusan Direktur LPKW-LSPR bernomor: 028/SK/LPKW-LSPR/2022, tertanggal … Lanjutkan membaca Lulus Seleksi LSPR, 30 Wartawan di Sumbar Ikuti UKW, Enam Peserta Wartawan Utama